https://sumateraekspres.bacakoran.co/

50 Contoh Soal Try Out Bagi Peserta PPG Tahap 3

50 Contoh Soal Try Out Bagi Peserta PPG Tahap 3-Foto: Sumateraekspres.id-

E. Menganggap perilaku siswa sebagai hal biasa dan melanjutkan pelajaran.

37. Sebagai guru, Anda mengetahui bahwa seorang rekan memberikan penilaian yang tidak adil kepada beberapa siswa karena alasan pribadi. Ini melanggar kode etik profesi. Sebagai rekan kerja, langkah yang tepat untuk menangani situasi ini adalah:

A. Mengabaikan masalah untuk menghindari konflik dan fokus pada tugas sendiri.

B. Mengumpulkan bukti dan melaporkan secara anonim kepada komite etik sekolah.

C. Mengajak rekan tersebut berbicara secara pribadi untuk memahami alasannya dan mendorong perbaikan penilaian.*

D. Membicarakan masalah dengan kepala sekolah dan meminta tindak lanjut sesuai prosedur.*

E. Menegur rekan tersebut secara langsung di depan rekan lain.

38. Setelah mengajar satu semester, Anda menyadari bahwa beberapa metode pengajaran tidak memberikan hasil yang maksimal bagi siswa. Untuk meningkatkan efektivitas pembelajaran di semester berikutnya, langkah refleksi dan perencanaan yang bisa dilakukan adalah:

A. Merefleksikan metode yang kurang efektif tanpa melibatkan siswa.

B. Mengidentifikasi metode yang dianggap efektif oleh siswa dan merencanakan strategi baru berdasarkan umpan balik mereka dan rekan kerja.*

C. Mengabaikan hasil refleksi meskipun hasilnya kurang memuaskan.

D. Menggunakan hasil refleksi sebagai bahan perbaikan untuk semester mendatang.

E. Mengikuti pelatihan profesional dan menerapkan semua metode yang dipelajari kepada siswa.

39. Setelah mengikuti pelatihan pengembangan diri, Anda mendapatkan metode-metode baru. Cara terbaik untuk menerapkan hasil pelatihan demi meningkatkan kualitas pembelajaran adalah:

A. Menyimpan metode baru untuk digunakan di masa mendatang.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan