https://sumateraekspres.bacakoran.co/

HUT TNI ke-79: Rangkaian Defile Pasukan dan Ranpur Memukau Ribuan Warga, Bangga TNI Jaga NKRI

Jayalah TNI, derap langkah prajurit dan deru ranpur memikat hati ribuan masyarakat pada peringatan HUT TNI ke-79 di Makodam II Sriwijaya. Foto: kris samiaji/sumateraekspres.id--

"Dalam arti tidak hanya personel tapi juga sarananya. Nah kemudian ke dalam tadi kita lihat sendiri, Alhamdulillah masyarakat begitu antusias ya artinya masyarakat terhadap TNI masih cukup luar biasa perhatiannya," jelasnya.  

Mereka sambung Naudi, ingin melihat bagaimana penampilan TNI di luar. Baik pasukan untuk kendaraan itu salah satu wujud bahwa masyarakat mencintai apa yang membedakan dari tahun sebelumnya.

BACA JUGA:Pantik Minat Pemuda Jadi Tentara, TNI Ada untuk Masyaraka

BACA JUGA:Kodam II/Sriwijaya Gelar Pameran Alutsista di HUT TNI ke-79, Begini Keseruan dan Antusiasme Warga Palembang!

"Sepertinya untuk defile-nya di depan Kodam sepertinya baru kali ini. Sebelum semuanya belum ada, dan ini sebagai wujud pertanggungjawaban kita juga bahwa kita punya pasukan punya alur cerita," kata dia. 

Setiap digerakkan, dalam melaksanakan tugas pokok. "Itu kalau ukurnya tadi itu, jadi kemampuan personel dan alutsista siap digunakan untuk menjaga kedaulatan negara," bebernya.

Termasuk dalam  pengamanan Pemilukada serentak beberapa provinsi yang ada di bawah naungan Kodam 2 Sriwijaya. 

"Seperti  bapak panglima TNI sampaikan di amanatnya. Prajurit TNI harus mengawal  pelaksanaan tim secara serentak khususnya di Sumatera bagian selatan," kata dia. 

BACA JUGA:Presiden Jokowi Ingatkan Seragam Berdampak Sangat Besar, Arahan ke Pejabat TNI-Polri di IKN Nusantara

BACA JUGA:HUT TNI AD ke-79 , Dandim OKI Lakukan Peletakan Batu Pertama Program RTLH. Ini Harapannya

Sementara itu, hadir dalam giat HUT TNI ke-79, Danrem 044 Gapo, Kapolda Sumsel, PJ Gubernur Elen Setiadi, serta Forkompinda se Sumbagsel. Turut memeriahkan peringatan HUT ke-79 TNI kali ini, Lanud SMH Palembang, Lanal Palembang, Polri

TNI AU dan TNI AL,  juga menampilkan Alutsista yang digelar yaitu, 2 kendaraan VCP dan MCP Dukopsbang, serta paramotor yang membawa banner HUT Ke-79 TNI dan Aeromodelling TNI AU AMPUH yang membawa banner TNI PRIMA. 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan