Agar Tak Jadi Korban, Cermati Tips Aman dan Terpercaya Memilih Pinjol
Pilih pinjaman online dengan bijak! Pastikan terdaftar di OJK dan hindari risiko tinggi. Simak tips lengkapnya di sini. Foto: wahananews--
Hindari Penawaran Bunga yang Terlalu Rendah
Penawaran bunga yang terlalu rendah bisa menjadi tanda bahwa pinjaman tersebut tidak transparan atau ilegal. Selalu periksa reputasi perusahaan yang menawarkan pinjaman.
BACA JUGA:Pinjol Wajib Lapor Debitur ke SLIK, Upaya Memperkuat Sektor Jasa Keuangan
Jaga Data Pribadi
Jangan sembarangan memberikan data pribadi seperti nomor KTP atau nomor rekening.
Pastikan hanya memberikan data pada layanan pinjaman yang sudah terdaftar di OJK dan memiliki reputasi baik.
Hitung Kemampuan Membayar
Pastikan angsuran pinjaman tidak melebihi 30 persen dari total pendapatan bulanan Anda. Ini untuk memastikan Anda tidak terbebani oleh hutang yang berlebihan.
Hanya Kebutuhan Mendesak
Pinjaman online sebaiknya hanya digunakan untuk kebutuhan mendesak, bukan untuk keperluan konsumtif atau gaya hidup.
Pinjaman online memang bisa menjadi solusi cepat untuk kebutuhan mendesak, tetapi juga memiliki beberapa risiko yang perlu diwaspadai:
BACA JUGA:Pinjol Wajib Lapor Debitur ke SLIK, Upaya Memperkuat Sektor Jasa Keuangan
BACA JUGA:Gamol, Pinjol Dan Judol Perusak Sendi-Sendi Kehidupan
Bunga dan Biaya yang Tinggi