https://sumateraekspres.bacakoran.co/

Potensi Luar Biasa Ikan Patin di Banyuasin, Mendorong Ekonomi dan Pembangunan Masyarakat

PJ Bupati Banyuasin, M. Farid, mengungkapkan kekagumannya terhadap potensi ikan patin di daerahnya, menyatakan, "Sangat luar biasa sekali potensi ikan patin ini," usai panen di Desa Sungai Rengit, Kecamatan Talang Kelapa, pada Kamis (25/9). Foto:Akda/Suma--

Langkah ini diharapkan mendukung pengentasan kemiskinan, pengendalian inflasi, dan penurunan angka stunting.

"Ikan merupakan sumber protein hewani yang penting untuk penyediaan gizi sehat bagi keluarga," tegas Dr. Septifitri.

BACA JUGA: Diantar Kurir asal Medan, Sabu 8,5 kg Gagal Edar di Banyuasin

BACA JUGA:Aktivitas Penambangan Pasir Ganggu Kualitas Air PDAM di Banyuasin

Dengan peningkatan produksi perikanan budidaya, diharapkan juga akan ada peningkatan konsumsi ikan di Banyuasin, sekaligus menurunkan angka stunting.

Produksi perikanan di Kabupaten Banyuasin pada tahun 2023 mencapai 104.468,06 ton, tertinggi di Provinsi Sumatera Selatan, dengan rincian 59.263,69 ton dari perikanan tangkap dan 45.204,37 ton dari perikanan budidaya.

BACA JUGA:Anggota Propam Polres Banyuasin Jalani Tes Urine Mendadak, Hasilnya Memuaskan

BACA JUGA:Warga Banyuasin Ini Jual Jaringan Internet Tak Sesuai Spek dan Rugikan Ratusan Pelanggan

"Angka konsumsi ikan nasional pada tahun 2022 adalah 56,48 kg per kapita per tahun, sedangkan di Banyuasin mencapai 59,21 kg per kapita per tahun," tutupnya.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan