https://sumateraekspres.bacakoran.co/

Muratara Merupakan Pusat Penambangan Emas dan Logam di Sumatera Selatan

Bukit tambang emas di Desa Sukamenang, Kecamatan Karang Jaya, Muratara, daerah ini menyimpan kekayaan mineral seperti emas dan logam berharga. Foto:Ist/Sumateraekspres.id--

Menariknya, tanah di sekitar permukiman juga mengandung butiran emas, menunjukkan potensi mineral yang melimpah.

Selain emas, tanah di Muratara kaya akan logam lain, seperti bijih besi, seng, nikel, dan timbal.

Suhu di wilayah ini terasa lebih panas dibandingkan daerah lain di Sumatera Selatan, dengan penurunan suhu yang signifikan di malam hari.

BACA JUGA:Penyelundupan 148.091 Ekor Benih Lobster Berhasil Digagalkan Tim Bea Cukai Palembang, Nilainya Capai Segini!

BACA JUGA:Honda Spacy 125 Hadir di China, Ini Harga dan Spesifikasinya

Kekayaan mineral ini tidak hanya membawa keuntungan, tetapi juga risiko. Beberapa kasus melibatkan warga yang terkena sambaran petir atau tertimbun longsor akibat aktivitas penambangan emas.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan