Inilah 8 Kompetensi yang Bakal Diuji Dalam UKPPPG Piloting Tahap 2
Inilah 8 Kompetensi yang Bakal Diuji Dalam UKPPPG Piloting Tahap 2-Foto: Sumateraekspres.id-
5. Pembelajaran Berpusat pada Peserta Didik
- Mengutamakan peserta didik dalam proses pembelajaran dengan menciptakan lingkungan belajar yang kondusif dan aman.
6. Evaluasi Pembelajaran
- Mengevaluasi hasil pembelajaran sesuai perkembangan peserta didik dan kurikulum yang berlaku.
7. Refleksi Pembelajaran
- Melakukan refleksi secara menyeluruh dari perencanaan hingga pelaksanaan pembelajaran guna memperbaiki kualitas secara terus-menerus.
8. Pengembangan Diri Profesional
- Mengembangkan kompetensi diri agar menjadi guru yang lebih profesional.
Menguasai kompetensi-kompetensi tersebut tidak hanya penting untuk kelulusan, tetapi juga untuk memastikan pendidikan berkualitas bagi siswa.
BACA JUGA:5 Penyebab Gagal UKPPPG, Nomor 4 Sepele Banget
BACA JUGA:Ini Ketentuan dan Syarat Bagi Peserta PPG Tahap 2 Agar Bisa Daftar UKPPPG
Pada 2024, peserta PPG akan menghadapi dua jenis ujian, yaitu ujian tertulis dan ujian kinerja.
- Ujian Tertulis
- Terdiri dari UTBK dan penilaian reflektif kasus, yang bertujuan mengukur kemampuan dalam merencanakan dan melaksanakan pengajaran serta menyelesaikan masalah terkait pedagogi.
- Ujian Kinerja