https://sumateraekspres.bacakoran.co/

Begini Besaran Angsuran KUR BRI dengan Pinjaman Rp 100 Juta

Begini Besaran Angsuran KUR BRI dengan Pinjaman Rp 100 Juta --

    - Besaran angsuran akan berkurang seiring berkurangnya sisa pokok pinjaman.

    - Perhitungannya lebih kompleks, melibatkan rumus matematika yang memperhitungkan bunga efektif per bulan.

Cara menghitung  angsuran bulanan Kredit Usaha Rakyat (KUR) BRI dengan metode bunga efektif. Pertama,  perlu memahami beberapa hal:

1. Pokok Pinjaman (Principal)

Jumlah uang yang dipinjam.

2. Suku Bunga Efektif Persentase bunga yang dikenakan pada pokok pinjaman setiap tahun.

3. Tenor

Jumlah bulan atau tahun untuk membayar pinjaman.

BACA JUGA: HUT RI ke-79 Presiden-Wapres Kenakan Busana Adat Kesultanan Kutai dan Pontianak, Ini Maknanya

BACA JUGA:Sosialisasi Pengawasan Pilkada 2024: Dorong Keterlibatan Aktif Masyarakat

Jika belum paham, maka  kalian bisa mencari informasi detail   dan persyaratan di aplikasi KUR.

Berikut adalah langkah-langkah menghitung angsuran bulanan KUR BRI dengan metode bunga efektif:

1. Hitung Bunga Bulanan

    - Bunga per bulan = (Saldo pinjaman terakhir × Suku bunga pertahun) ÷ 12 bulan

2. Hitung Angsuran Bulanan

    - Angsuran pokok per bulan = Pokok pinjaman ÷ Tenor

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan