Mengenal Palembang: Kota Tertua di Indonesia Sejak Abad ke-7, Dari Pusat Perdagangan hingga Sejarah

Palembang, kota bersejarah dengan warisan yang kaya sejak abad ke-7, menawarkan jejak peradaban yang memukau. Foto: wikipedia--

BACA JUGA:RESMI! Kemendikbud Hapus Jurusan IPA, IPS dan Bahasa Mulai Tahun Ini, Berikut Alasannya

BACA JUGA:Keajaiban Air Zamzam: Khasiat dan Keistimewaannya Menurut Penelitian dan Hadits!

Sebagai pusat belajar agama Budha, banyak pelajar yang datang dari berbagai negara, terutama dikawasan Asia. 

4. Prasasti Kedukan Bukit

Prasasti ini ditemukan di Bukit Siguntang, Palembang, dan berasal dari tahun 682 Masehi. 

Prasasti ini dianggap sebagai bukti tertulis tertua dari keberadaan kota Palembang dan kerajaan Sriwijaya.

5. Candi Muara Takus 

Candi Muara Takus menjadi salah satu bukti otentik fakta peninggalan Kerajaan Sriwijaya. 

Meksi lokasi nya berada di Kampar, Riau. Bukti arkeologis ini menunjukan kejayaan Sriwijaya yang erat kaitannya dengan Palembang. 

6. Catatan Sejarah 

Catatan sejarah dari berbagai sumber, termasuk catatan perjalanan para pelaut dan pedagang Tiongkok, menyebutkan Palembang sebagai kota yang sudah ada sejak zaman kuno.

BACA JUGA:Kepala DPMD Imbau Para Kades: Aktifkan Pembinaan Masyarakat Hadapi Ancaman Narkoba, Ini Penegasannya!

BACA JUGA:Mengapa Permainan Kelereng Mulai Menghilang di Kalangan Anak-Anak Zillenial? Ini Penyebabnya!

7. Sejarah Berkesinambungan/Masa Kesultanan Palembang 

Kesinambungan sejarah keberadaan Palembang setelah runtuh nya Sriwijaya ya v berjaya pada abad ke 7 Masehi kemudian dilanjutkan pada masa Kesultanan Palembang. 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan