https://sumateraekspres.bacakoran.co/

Inilah Perbedaan Utama CPNS dan PPPK 2024, Pahami Sebelum Melamar

Perbedaan Utama CPNS dan PPPK 2024-Foto: kolase berbagai sumber-

SUMATERAEKSPRES.ID - Pemerintah segera membuka pendaftaran Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) dan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) tahun 2024. 

Total ada 1.289.824 formasi, baik CPNS dan PPPK, yang disiapkan pada rekrutmen Calon Apartur Sipil Negara (CPNS) tahun 2024.

Formasi CASN 2024 tersebut tersebar di pemerintah pusat, kementerian/lembaga dan juga pemerintah daerah. 

Formasi pemerintah pusat atau kementerian lembaga, total ada  427.650 formasi, dengan 130.414 formasi untuk CPNS dan 297.236 formasi untuk PPPK. 

BACA JUGA:Kemenkumham dan Kementerian PUPR Buka Formasi CPNS Lulusan SMA dan S1, Simak Selengkapnya

BACA JUGA:Awas Jangan Salah Belajar, Ini Beda Materi Tes CPNS dan PPPK

Formasi pemerintah daerah, total ada 862.174 formasi. Untuk CPNS 148.013 formasi dan  714.161 formasi untuk PPPK.

Bagi yang berminat bergabung menjadi ASN tahun 2024 ini, jangan bingun lagi. Ini perbedaan CPNS dan PPPK: 

1. Definisi 

-CPNS 

Pegawai ASN yang diangkat sebagai pegawai tetap oleh Pejabat Pembina Kepegawaian (PPK) untuk menduduki jabatan pemerintahan.

- PPPK

PPPK merupakan Pegawai dengan perjanjian kerja untuk jangka waktu tertentu dalam rangka melaksanakan tugas pemerintahan.

BACA JUGA:Daftar Lengkap Daerah yang Sudah Pastikan Membuka Penerimaan CPNS dan PPPK 2024, Cek Formasinya

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan