Inilah 10 Jurusan Kuliah dengan Gaji Tertinggi Tahun 2024, Alumninya jadi Banyak Kerja di Perusahaan Besar

Daftar 10 Jurusan Kuliah dengan Gaji Tertinggi Tahun 2024.-Foto: freepik-

Gaji rata-rata untuk lulusan Ekonomi dan Bisnis berkisar antara Rp 5 juta hingga Rp 20 juta per bulan, tergantung pengalaman dan keahlian.

3. Teknik Informatika dan Ilmu Komputer

Perkembangan teknologi yang pesat meningkatkan permintaan tenaga ahli di bidang informatika dan ilmu komputer.

BACA JUGA:Inilah 10 Jurusan Kuliah yang Miliki Peluang Besar jadi PNS, Formasinya Banyak Dalam Seleksi CPNS Lho

Lulusan jurusan ini memiliki peluang kerja di berbagai industri, seperti pengembang perangkat lunak, analis data, peretas etika, arsitek jaringan, dan administrator sistem.

Gaji rata-rata untuk lulusan Teknik Informatika dan Ilmu Komputer berkisar antara Rp 7 juta hingga Rp 20 juta per bulan, tergantung pengalaman dan keahlian.

BACA JUGA:PENGUMUMAN: Kementerian PUPR Buka Rekrutmen CPNS 2024, Ada Banyak Formasi Bagi Lulusan SMA/SMK, Cek Daftarnya!

BACA JUGA:Banyak Mahasiswanya Berhenti! Ini Dia 7 Jurusan Kuliah dengan Tingkat Drop Out Tertinggi di Indonesia

4. Teknik Perminyakan

Meski isu energi terbarukan semakin populer, industri perminyakan masih vital dalam perekonomian global.

Lulusan Teknik Perminyakan memiliki peluang kerja di berbagai perusahaan pertambangan minyak dan gas, perusahaan jasa penunjang perminyakan, serta lembaga penelitian dan pengembangan.

Gaji rata-rata untuk lulusan Teknik Perminyakan berkisar antara Rp 10 juta hingga Rp 40 juta per bulan, tergantung pengalaman dan keahlian.

5. Teknik Mesin

Jurusan Teknik Mesin merupakan salah satu jurusan tertua dengan peluang kerja di berbagai bidang, seperti industri manufaktur, otomotif, penerbangan, energi, dan konstruksi.

Gaji rata-rata untuk lulusan Teknik Mesin berkisar antara Rp 7 juta hingga Rp 20 juta per bulan, tergantung pengalaman dan keahlian.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan