https://sumateraekspres.bacakoran.co/

Manfaat Buah Nanas dan Dampak Buruknya Bagi Kesehatan, Wanita dan Ibu Rumah Tangga Wajib Baca

Manfaat Buah Nanas dan Dampak Buruknya Bagi Kesehatan. FOTO: Canva--

Risiko Mengonsumsi Nanas Selama Kehamilan

Selain manfaat, ada beberapa risiko yang perlu diperhatikan saat mengonsumsi nanas:

Risiko Keguguran atau Kelahiran Prematur

Bromelain dalam nanas dapat memicu kontraksi yang tidak diinginkan jika dikonsumsi dalam jumlah besar, terutama pada awal kehamilan, yang bisa berujung pada keguguran atau kelahiran prematur.

BACA JUGA:11 Manfaat Nanas untuk Kesehatan Tubuh, Benarkah Bisa Bikin Awet Muda?

BACA JUGA:Tips Sederhana Buat Sayur dan Buah Awet Dalam Kulkas

Dampak pada Kulit Bayi

Konsumsi nanas yang disajikan panas bisa berdampak buruk pada kulit bayi dan menyebabkan alergi kulit karena zat beracun yang mungkin terbentuk.

Meski nanas bisa menjadi tambahan nutrisi yang baik, ibu hamil disarankan untuk mengonsumsi nanas segar dan menghindari bentuk olahan seperti jus kalengan. Konsultasi dengan dokter tetap menjadi langkah terbaik sebelum menambahkan nanas ke dalam diet harian selama kehamilan.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan