https://sumateraekspres.bacakoran.co/

Tips Sederhana Buat Sayur dan Buah Awet Dalam Kulkas

Aneka sayuran dan buah-buahan segar. -Foto: ist (kolase) -

Untuk sayuran berdaun hijau bisa menggunakan wadah tanpa penutup agar mendapat sirkulasi udara. 

Penggunaan wadah selain membuat sayur dan buah awet, juga bisa membuat kulkas lebih bersih dan rapi serta memudahkan untuk diambil. 

7. Pastikan Kulkas Bersih

Bukan hanya sayurannya yang harus bersih, tapi juga kulkas tempat menyimpannya juga harus terjaga kebersihannya. 

BACA JUGA:Ini Bahayanya Jika Kita tak Rutin Makan Sayuran

BACA JUGA:5 Sayuran Ini Mudah Ditanam, Hasil Berlimpah

Kulkas yang kotor bisa menbuat sirkulasi udara menjadi tidak baikm 

Tak hanya itu, kulkas yang kotor justru akan membuat penyebaran bakteri di sayuran dan buah yang disimpan. 

Hal tersebut akan mempercepat pembusukan. 

8. Sirkulasi Udara yang Baik

Seperti kita ketahui bahwa sayuran mengandung kadar air yang tinggi dimana itu dapat memberikan kelembaban yang membuatnya lebuh awet. 

BACA JUGA:Utama Tanam Laos, Sayuran Cuma Sampingan

BACA JUGA:Ini Dia 8 Sayuran yang Mengandung Vitamin K Tinggi, Bagus untuk Kesehatan Tubuh juga Tulang

Oleh sebab itu, penting untuk memastikan sirkulasi udara berjalan dengan baik. 

Penggunaan kantung plastik untuk membungkus sayuran bisa dilobangi atau bisa ditambahkan kertas tisu karena dapat menyerap suhu di dalam kulkas. 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan