https://sumateraekspres.bacakoran.co/

Jendral Terkuat Umat Islam yang Mengalahkan Ratusan Ribu Pasukan Kafir, Ini Julukannya dari Rasulullah

Ilustrasi sosok panglima perang umat Islam, Khalid bin Walid -Foto : banggabesarung.com-

Pada masa Nabi Muhammad SAW, Khalid bin Walid pernah memimpin dalam Perang Mu'tah, pembebasan Mekkah, Pertempuran Hunain, Pengepungan Thaif, Pertempuran Tabuk, dan Haji Wada'.

Lalu, pada masa Khalifah Abu Bakar, Khalid bin Walid memimpin dalam Pertempuran Riddah, Pertempuran Yamamah, serta penaklukan Persia dan Romawi.

BACA JUGA:Hadis Nabi Sebut Air yang Tercelup Lalat Masih Boleh diminum, Begini Penjelasannya

BACA JUGA:Palembang Darusalam, Kota yang Dikhususkan Nabi Muhammad dalam Hadisnya, Benarkah?

Kemudian Khalid bin walid pernah memimpon Pertempuran Yamamah yang melawan Musailamah al-Kadzdzab, seseorang yang mengaku nabi.

Dalam Pertempuran Yamamah, pasukan muslim di bawah pimpinan Khalid berhasil mengalahkan kaum murtad yang jumlahnya lebih banyak tiga kali lipat ketimbang jumlah pasukan muslim.

Sementara itu, ketika penaklukan Persia dan Romawi, Khalid bersama 18.000 pasukan muslim berhasil menguasai wilayah Persia dengan cepat.

Bahkan, ia meraih empat pertempuran secara perturut-turut dengan cepat, yaitu Pertempuran chains, Pertempuran Sungai, Pertempuran Walaja dan Pertempuran Ullais.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan