10 Manfaat Minyak Zaitun untuk Kesehatan
Manfaat minyak zaitun bagi kesehatan tubuh--hallodoc
Minyak zaitun extra virgin sangat baik bagi kesehatan karena banyak alasan.
Minyak ini juga mengandung vitamin E dan K dalam jumlah sedang.
Selain itu, minyak tersebut juga sarat akan antioksidan kuat.
Antioksidan ini aktif secara biologis dan dapat mengurangi risiko penyakit kronis.
Ini dapat melawan peradangan dan membantu melindungi kolesterol darah dari oksidasi.
Bukan hanya minyak zaitun, kamu bisa dapatkan antioksidan dari bumbu dapur.
BACA JUGA:Wajib Tau, Ini Tips Sehat Menggunakan Minyak Goreng
BACA JUGA:Minyak Bunga Matahari: Segudang Keajaiban Kesehatan dalam Sejumput Nutrisi Emas, Cobaan Yuk!
3. Mengurangi peradangan dalam tubuh
Peradangan kronis atau menahun adalah salah satu pemicu utama penyakit, seperti kanker, penyakit jantung, sindrom metabolik, diabetes tipe 2, radang sendi, dan obesitas.
Minyak zaitun diyakini dapat mengurangi peradangan, yang mungkin menjadi salah satu alasan utama manfaat kesehatannya.
Selain karena sifat antioksidannya, kandungan asam lemak oleocanthal juga mendukung manfaat antiinflamasi dari minyak zaitun.
Asam lemak ini dapat mengurangi kadar penanda peradangan penting seperti protein C-reaktif (CRP).
Oleocanthal juga berfungsi serupa dengan obat ibuprofen yang banyak untuk penggunaan anti-peradangan.
4. Mencegah stroke