https://sumateraekspres.bacakoran.co/

Ini Cara Membuat Mesin Mobil Halus. 8 Tips dipahami Pengemudi

MESIN MOBIL : Kalau mobil anda mesin kasar maka perlu dibawa ke bengkel. Namun sebelum membawanya perlu dipahami tipsnya.-FOTO : IST-

BACA JUGA:Mobil Terbakar di Jalan Merdeka, Setelah Dicek Ada Peralatan Menyedot BBM

Mobil memiliki bagian mounting atau dudukan. Misalnya adalah dudukan mesin, dudukan transmisi, dan dudukan suspensi. Mounting atau dudukan ini bisa rusak setelah pemakaian selama 7–10 tahun.

Oleh sebab itu, sebaiknya periksa dan lakukan penggantian apabila kondisinya sudah tidak bagus.

Beberapa kondisi yang membuat dudukan menjadi rusak adalah mobil sering membawa beban berlebih, sering melewati jalanan rusak dengan kecepatan tinggi, dan cara berkendara yang ugal-ugalan.

7. Menggunakan bahan bakar yang dianjurkan

BACA JUGA:Produsen Minta Tambah Insentif Untuk Mobil Hybrid

BACA JUGA:Solo Leveling: ARISE, Game Mobile yang Menghidupkan Webtoon Legendaris

Penggunaan bahan bakar yang tidak sesuai anjuran juga bisa membuat suara mesin mobil menjadi kasar.

Misalnya, mobil modern memiliki kompresi yang cukup tinggi. Sehingga mobil modern perlu menggunakan bahan bakar dengan nilai oktan minimal 92.

Akan tetapi, kenyataannya banyak pengguna mobil modern yang masih menggunakan bahan bakar dengan oktan di bawah 92 karena harganya yang lebih murah.

Jadi, salah satu cara membuat mesin mobil halus adalah menggunakan bahan bakar sesuai yang dianjurkan.

8. Perawatan rutin

Di antara semua itu, agar suara mesin mobil terdengar halus adalah dengan melakukan perawatan rutin.

Selain meningkatkan keamanan dan kenyamanan berkendara, melakukan perawatan rutin pada mobil juga bisa mempertahankan harga mobil agar tidak jatuh ketika dijual kembali. (rf)


Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan