https://sumateraekspres.bacakoran.co/

Kulit Cantik Dimulai dari Dapur: Rahasia Buah dan Sayuran untuk Kulit yang Segar dan Bercahaya, Cobalah!

Deretan buah dan sayuran yang bagus untuk kulit. Foto: beautynesia/astronouts--

Selain buah, sayuran juga memiliki peran penting dalam menjaga kesehatan kulit:

1. Sayuran Berdaun Hijau

Sawi, bayam, dan kangkung, sumber nutrisi lengkap yang kaya vitamin dan antioksidan, dapat mengurangi risiko kanker kulit.

BACA JUGA:4 Pertanyaan Penting yang Baik Jika Diajukan saat Wawancara Kerja

BACA JUGA:Detoks Alami Tubuh: Inilah 5 Makanan Tinggi Antioksidan yang Wajib Dicoba, Apa Saja?

2. Brokoli

Kuntum brokoli mengandung sulforaphane, senyawa yang mungkin memiliki efek anti kanker pada kulit.

3. Kentang

 Mengandung beta karoten, kentang berfungsi sebagai provitamin A yang mendukung kesehatan kulit dan menambah warna oranye hangat pada kulit, seperti temuan penelitian Julie A. Evans dan Elizabeth J. Johnson (2010).

Dengan pengetahuan ini, semoga dapat memandu pilihan makanan untuk kulit yang lebih sehat dan bercahaya.

Ciri-ciri kulit sehat meliputi:

1. Kelembapan

Kulit sehat terjaga kelembapannya, tidak terlalu kering atau berminyak.

BACA JUGA:5 Hal Penting yang Perlu Diwaspadai dalam Undangan Wawancara Kerja via Email

BACA JUGA:Strategi Menjawab 3 Pertanyaan Ini Saat Wawancara Kerja, Jangan Jujur?

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan