https://sumateraekspres.bacakoran.co/

8 Cara Menurunkan Asam Urat Secara Cepat, Dijamin Kandungan Purin Terkontrol

Ilustrasi Cara Menurunkan Asam Urat Secara Cepat, Dijamin Kandungan Purin Terkontrol-Foto: pressfoto/freepik-

SUMATERAEKSPRES.ID - Cara menurunkan asam urat dengan cepat bisa lewat beragam cara agar kandungan purin terkontrol. Sehingga tidak timbul nyeri pada persendian. 

Kandungan zat purin dari makanan yang berlebih bisa memicu kadar asam urat tinggi.

Untuk mencegahnya, bisa konsumsi makanan tertentu yang dapat menurunkan kadar asam urat. 

Kadar asam urat yang tinggi bisa mengakibatkan sakit nyeri pada persendian. Hal ini dikarenakan asam urat menggumpal di sebagian sendi lutut.

BACA JUGA:8 Makanan Pemicu Asam Urat untuk Hindari Risiko Kambuh, Yuk Perhatikan Baik-Baik!

BACA JUGA:Inilah 10 Makanan dan Minuman yang Bisa Menurunkan Asam Urat dengan Mudah, Nomor 6 Gampang Dicari

Agar sendi lutut tetap bisa bergerak fleksibel bisa melakukan beragam cara.

Inilah cara menurunkan asam urat dengan cepat agar kandungan purin terkendali. 

1. Buah Ceri

Buah ceri mampu mengatasi nyeri sendi pada tubuh. Kandungan purin pun tetap terkontrol dengan baik. 

BACA JUGA:Atasi Asam Urat dengan Cara Alami, Tanpa Obat Kimia

BACA JUGA:Manfaat Melinjo, Cocok Untuk Penderita Asam Urat

Cocok untuk penderita asam urat yang bisa mencegah nyeri sendi pada tubuh. Buah ceri bagus untuk menurunkan asam urat pada tubuh. 

2. Minuman Jahe

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan