https://sumateraekspres.bacakoran.co/

13 Wisata Religi Paling Favorit di Palembang, Pas Banget Buat Healing dan Auto Nambah Iman!

RELIGI: Museum Al Quran Raksasa yang terletak di Kecamatan Gandus, Palembang jadi salah satu destinasi wisata religi favorit. Foto : evan zumarli/sumateraekspres.id--

8. Makam Sabo Kingking: Tempat Peristirahatan Para Pemimpin Pertama Palembang

Kawasan ini tidak hanya menjadi pemakaman, tetapi juga tempat bersejarah bagi raja-raja pertama Palembang.

Termasuk ads guru agama  para raja, yakni Habib Muhammad Imam Al Fasah yang berasal dari Arab.

Kompleks Makam Sabo Kingking, lokasinya ada di Kelurahan Sei Buah, Kecamatan Ilir Timur II.

Nama sabokingking sendiri berasal dari Bahasa Sansakerta.

BACA JUGA:Kamu Tertantang? Nih, Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Ajak Gabung RANS Entertainment. Mahasiswa Bisa Daftar!

BACA JUGA:KABAR BAIK, Badan Narkotika Nasional Buka Lowongan Kerja. Lulusan SMA Sederajat Boleh Melamar!

Sabokingking dipimpin oleh seorang  raja yang bernama Pangeran Sido Ing Kenayan yang dikubur di sini. Juga kuburan istrinya Ratu Sinuhun.

9. Makam Kawah Tengkurep: Arsitektur yang Mencuri Perhatian

Makam ini, dibangun pada tahun 1728 pada masa Sultan Mahmud Badaruddin I atau Jayo Wikramo. 

Tidak hanya menarik pengunjung dengan nilai sejarahnya, tetapi juga dengan arsitektur yang unik dan menarik.

Nama Kawah Tengkurep sendiri berasal dari bentuk atap cungkup pada bangunan yang menyerupai kawah yang ditengkurapkan dalam bahasa Palembang.

10. Makam Kambang Koci: Merayakan Warisan Budaya Kesultanan Palembang Darussalam

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan