Prabowo-Gibran Luncurkan Gerakan Sosialisasi Program Makan Siang Gratis, Ini Tujuannya

Paslon nomor urut 2 PIlpres 2024, Prabowo-Gibran luncurkan Gerakan Sosialisasi Program Makan Siang Gratis untuk anak sekolah dan pesantren.-Foto : Ist-

BACA JUGA:Prabowo-Gibran Siap Lanjutkan Hilirisasi, Menuju Indonesia Emas 2045

Menurutnya, program makan siang gratis dan bantuan gizi merupakan salah satu program utama pasangan Prabowo-Gibran, yang muncul sebagai respons langsung terhadap kebutuhan dan masalah di masyarakat.

Rosan menekankan pentingnya membantu masyarakat memenuhi kecukupan gizi, khususnya dalam mengatasi kekhawatiran terkait masalah gizi, stunting, dan pemenuhan kebutuhan makan siang bagi anak-anak.

Bantuan gizi untuk ibu hamil juga dianggap penting untuk memastikan anak-anak Indonesia mendapatkan nutrisi optimal sejak dalam kandungan.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan