Rekening Nasabah BCA dengan Saldo Rp0 Akan Ditutup Otomatis. Tapi Hanya Berlaku Jika Begini

Rekening BCA Nasabah BCA akan ditutup secara otomatis jika Saldp Rp0 dan memenuhi beberapa syarat lain--

Ada pun untuk saldo minimal Tahapan BCA Rp50.000, Tahapan Gold Rp 50.000, Tahapan Xpresi Rp 10.000, Tahapan Berjangka Rp50.000, Simpanan Pelajar Rp 5.000, dan TabunganKu Rp20.000.

Khusus untuk Tapres dan BCA Dolar, tidak ada saldo mininimum.

BACA JUGA:Begini Cara Ajukan KUR BCA Lewat HP, Bisa Pinjam Rp100 Juta dan Cicilannya Cuma Rp1 Juta Sebulan

BACA JUGA:Lewat Aplikasi BLU By BCA Digital, Kamu Bisa Pinjam Rp 10 Juta Hanya Lewat Online

Bagi rekening nasabah BCA yang sudah ditutup secara otomatis, maka tidak akan dapat digunakan lagi oleh pemiliknya.

Dengan kata lain, nasabah tidak dapat melakukan transaksi perbankan lagi menggunakan rekening tersebut.

Praktis, rekening yang sudah ditutup otomatis itu tidak dapat menerima transfer dana dari bank mana pun. Kalau pun ada transfer dana, maka secara otomatis akan dibatalkan dan dana itu  dikembalikan ke rekening sumber dana.

Bagi nasabah BCA yang memerlukan informasi lebih lanjut, bisa menghubungi Halo BCA di nomor telepon 1500 888. Tak hanya BCA yang punya ketentuan saldo minimum pada rekening nasabah mereka.

BACA JUGA:Terungkap! Inilah Besaran Gaji Magang Bakti BCA 2023 beserta Benefitnya

BACA JUGA:Mulai 1 Juli 2023, BCA Setop Operasi Aplikasi Welma. Bagaimana Nasib Investasi Nasabah?

Bank-bank lain juga punya aturan tersebut. Dilansir dari situs CIMB Niaga, saldo minimal di tabungan CIMB Niaga untuk jenis TabunganKu Rp 20.000, TabunganKu IB Rp 20.000, dan Octo Savers Rp 50.000.

Lalu, untuk jenis Tabungan IB Simpanan Pelajar Rp 1.000, Tabungan CIMB Junior Rp 50.000, Tabungan Xtra Payroll Rp 10.000 dan Tabungan Xtra Pandai Tidak ada saldo minimum.

bagaimana dengan Bank Mandiri? Dilansir dari situs Bank Mandiri, saldo minimal di tabungan nasabah di Bank Mandiri untuk jenis Tabungan Rupiah yakni Rp 100.000, Tabungan Bisnis Rp 25.000 dan Tabungan NOW Rp 25.000.

kemudian, untuk jenis Tabungan Payroll Rp 10.000, Tabungan TKI Rp 10.000, TabunganKu Rp 20.000, Tabungan Mitra Usaha Rp 1.000.000 dan Simpanan Pelajar Rp 5.000.

BACA JUGA:Cemerlang, Bank Mandiri Berhasil Cetak Rekor Aset Rp2,007T

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan