100 Kampus Terbaik di Indonesia, Cek Peringkat Berapa Tempat Kuliah kamu
SUMATERAEKSPRES.ID - 100 kamus terbaik di Indonesia akan ada dalam artikel ini. Webometrics, yang mungkin belum semua orang kenal, telah merilis daftar perguruan tinggi terbaik di Indonesia. Mari kita bahas sedikit tentang apa itu Webometrics dan apa artinya buat kalian yang lagi berusaha memutuskan kampus yang cocok. Jadi, Webometrics adalah semacam tim pemeringkat yang punya cara unik dalam menilai perguruan tinggi. Mereka nggak cuma lihat prestasi akademik, tapi juga seberapa besar pengaruh dan kehadiran perguruan tinggi tersebut di dunia maya. Mereka analisis segala hal yang berbau internet dan publikasi ilmiah. Gimana, udah mulai kebayang? Penilaian dari Webometrics ini tidak main-main. BACA JUGA : Mau Kuliah? Ini Daftar 5 Universitas Swasta Terbaik di Palembang, Tentukan Pilihanmu Mereka tahu betul bahwa keputusan memilih perguruan tinggi itu penting banget, terutama buat kalian para calon mahasiswa baru yang pengen banget nyari kampus impian. Nah, daripada penasaran terus, melansir dari palpres.disway.id, mari kita intip bareng-bareng deretan perguruan tinggi terbaik di Indonesia versi Webometrics: