Maksimal Usia 22 Tahun

Kamis 20 Mar 2025 - 22:07 WIB
Reporter : Tommy
Editor : Dede Sumeks
Maksimal Usia 22 Tahun

Pihaknya juga menekankan pentingnya kesiapan infrastruktur di Muba, termasuk fasilitas penginapan, transportasi, serta dukungan medis bagi para atlet dan ofisial.

Semua aspek ini menjadi faktor penting dalam kelancaran penyelenggaraan ajang olahraga terbesar di Sumsel tersebut.

BACA JUGA:Rakercab KONI OKI Sepakati Percepatan Musorkab untuk Persiapan Porprov 2025

BACA JUGA:Persiapan Menuju Porprov 2025, Turnamen Voli se-Kabupaten Lahat

Sebagai penutup, Tubagus menegaskan bahwa KONI Sumsel akan terus mengawal setiap perkembangan persiapan menuju Porprov 2025.

“Kami ingin memastikan bahwa event ini berjalan sukses dan memberikan dampak positif bagi perkembangan olahraga di Sumsel. Mari kita bersama-sama menyukseskan Porprov Muba 2025,” pungkasnya. (Mgrip/iol/Kur)

 

Kategori :