KPU OKI Tidak Gelar Real Count, Tunggu Hasil Rekapitulasi di Tingkat Kabupaten Mulai 4 Desember

Kamis 28 Nov 2024 - 17:22 WIB
Reporter : Nisa
Editor : Irwansyah

"Kami akan terus memantau dan mengawal proses rekapitulasi suara ini," katanya.

BACA JUGA:Bursah Zarnubi-Widia Ningsih Unggul Sementara di Pilkada Lahat 2024

BACA JUGA:Kapolres Prabumulih, Pilkada 2024 Berjalan Aman dan Kondusif

Paslon Muchendi-Supriyanto berharap hasil hitung cepat yang diperoleh dapat dikawal hingga proses rekapitulasi selesai dan KPU OKI menetapkan hasil akhir.

Mereka juga berharap masyarakat terus memberikan doa dan dukungan agar proses pemilukada berjalan dengan lancar hingga pelantikan nanti.

Kategori :