Kasatlantas Polrestabes Palembang, AKBP Yenni Diarty,SIK melalui Kanit Gakkum, Iptu Arham Sikakum,SH yang dikonfirmasi terkait insiden lakalantas ini membenarkan.
BACA JUGA:Antisipasi Kecelakaan di Jalintim, Satlantas Polres Banyuasin Pasang Papan Imbauan
BACA JUGA:2 Truk Terlibat Kecelakaan di Jalintim Palembang-Jambi, Satu Supir Luka Berat
"Korban yang dalam kondisi meninggal dunia langsung dibawa ke instalasi jenazah RSUP Muhammad Husein. Untuk sopir truk langsung diamankan guna diminta keterangan," sebut Arham Sikakum, Kamis (12/9/2024) malam.(*)
Kategori :