Amalan Istri yang Dapat Meningkatkan Rezeki Suami

Minggu 25 Aug 2024 - 15:06 WIB
Reporter : Nanda
Editor : Irwansyah

   Doa yang tulus dan ikhlas dari istri dapat membawa berkah dan kemudahan dalam usaha suami. Rasulullah SAW juga menganjurkan untuk memperbanyak silaturahmi yang dapat mendatangkan rezeki. "Barangsiapa yang ingin dilapangkan rezekinya dan dipanjangkan umurnya, maka hendaklah ia menyambung tali silaturahmi."

BACA JUGA:Ini Loh Wajib Dicoba Lima Mie Ayam Enak di Jakarta Bahkan Kalangan Selebritis juga Mencobanya

BACA JUGA:Tabligh Akbar Ustadz Khalid Basalamah di Main Dining Hall JSC, Ini Pesan Inspiratifnya ke Ribuan Jemaah!

6. Menjaga Kebersihan dan Kerapihan Rumah  

   Rumah yang bersih dan rapi menciptakan suasana yang mendukung produktivitas suami.

7. Menghindari Maksiat  

   Menjauhi perbuatan dosa akan mendatangkan keberkahan dalam hidup. Allah berfirman, “Dan barangsiapa yang bertakwa kepada Allah, niscaya Dia akan mengadakan baginya jalan keluar dan memberinya rezeki dari arah yang tiada disangka-sangkanya” (QS. Ath Thalaq: 2-3).

8. Membaca Surah Al-Waqi’ah  

   Membaca Surah Al-Waqi’ah setiap malam dipercaya dapat mendatangkan rezeki. Rasulullah SAW bersabda, "Barangsiapa yang membaca Surah Al-Waqi’ah setiap malam, maka dia tidak akan ditimpa kefakiran selamanya."

BACA JUGA:Sumur Minyak Ilegal Kembali Meledak di MUBA, Api Membakar Puluhan Meter

BACA JUGA:Pasangan Jedar Terima B1KWK PPP untuk Pilkada PALI. Ini Dia Targetnya

9. Berbakti kepada Orang Tua

    Berbakti kepada orang tua dan mertua dapat mendatangkan keberkahan dan kelancaran rezeki.

10. Menghindari Hutang yang Tidak Perlu  

    Menghindari hutang yang tidak perlu menjaga stabilitas keuangan keluarga.

11. Mengamalkan Shalat Dhuha  

Kategori :

Terkait