Allah SWT mustahil mati karena Dia Maha Hidup dan kekal.
BACA JUGA:4 Hal yang Dicabut Allah Saat Sakit
BACA JUGA:6 Manfaat Dzikir Setelah Shalat Fardhu, Bisa Memperkukuh Iman hingga Mendekatkan Diri dengan Allah
11.Shaman:(Tuli)
Allah SWT mustahil bersifat tuli karena Dia Maha Mendengar.
12.Ama (Buta)
Allah SWT mustahil bersifat buta karena Dia Maha Melihat.
13. Bakuman(Bisu)
Allah SWT mustahil bersifat bisu karena Dia Maha Berbicara.
14. Kaunuhu Ajiza (Keadaan-Nya lemah)
Allah SWT mustahil dalam keadaan lemah karena Dia Maha Kuat.
15.Kaunuhu Murikhan (Keadaan-Nya terpaksa)
Allah SWT mustahil dalam keadaan terpaksa karena segala sesuatu terjadi dengan kehendak-Nya.
16.Kaunuhu Jahilun(Keadaan-Nya bodoh)
Allah SWT mustahil dalam keadaan bodoh karena Dia Maha Mengetahui.