Coba lakukan jalan kaki di sekitar rumah.
Kamu bisa melakukannya di pagi hari.
BACA JUGA:Rendah Kalori, Ini 5 Manfaat Konsumsi Edamame Saat Diet
BACA JUGA:Bingung Diet Tak Pernah Berhasil? Coba 3 Trik Jitu Ini Agar Berat Badan Cepat Turun!
3. Tidur cukup
Salah satu cara menjaga pola diet tetap on the track adalah tidur yang cukup.
Diet bukan sekadar menjaga asupan makanan.
Tidur yang nyenyak juga dapat memengaruhi pola diet.
Cobalah tidur lebih awal dan bangun lebih pagi.
Pastikan rutinitas tidur terjaga dengan baik.
4. Penuhi kebutuhan serat
Pilih makanan yang bisa memenuhi kebutuhan serat harianmu.
Serat penting agar metabolisme lebih lancar.
Kamu bisa memilih buah-buahan dan sayuran kaya serat.
BACA JUGA:5 Cara Mengatasi Gaya Makan Emosional. Diet Anda Akan Berhasil
BACA JUGA:Hindari 6 Makanan Lezat Ini jika Kamu Sedang Diet