Pengumuman UTBK Baru 13 Juni, 27.927 Peserta Sudah Dinyatakan Gugur, Apa Penyebabnya? Cek Yuk Faktanya

Rabu 22 May 2024 - 14:59 WIB
Reporter : Rian Sumeks
Editor : Rian Sumeks

Jurusan S1 Terketat pada UTBK SNBT 2023:

1. Ilmu Komunikasi, Universitas Negeri Jakarta (UNJ): 0,85%.

BACA JUGA:Hanya Berlaku Bagi Mahasiswa Baru, Kenaikan UKT Tidak untuk Mahasiswa yang Sudah Kuliah

BACA JUGA:Info Penting Bagi Peserta UTBK, Kenaikan UKT Hanya untuk Mahasiswa Baru 2024, Ini PTN yang Naikkan Biayanya

2. Teknologi Informasi, Universitas Negeri Yogyakarta (UNY): 1,14%.

3. Kriminologi, Universitas Indonesia: 1,19%.

4. Pendidikan Teknik Informatika, Universitas Negeri Yogyakarta (UNY): 1,35%.

5. Bisnis Digital, Universitas Sebelas Maret: 1,38%.

Jurusan Vokasi Terketat pada UTBK SNBT 2023:

1. Teknik Informatika, Politeknik Negeri Jakarta: 1,98%.

2. Tata Boga, Universitas Negeri Yogyakarta: 2,29%.

BACA JUGA:Ini Dia, Mekanisme dan Aturan Terkini Penetapan UKT Bagi Mahasiswa, Simak Yuk!

BACA JUGA:Musnahkan Barang Bukti Periode Pertama

3. Teknik Informatika, Politeknik Negeri Bandung: 2,41%.

4. Manajemen Informasi Kesehatan, Universitas Gadjah Mada: 2,77%.

5. Tata Rias dan Kecantikan, Universitas Negeri Yogyakarta: 2,88%.

Kategori :