Wajib Tau, Ini Bahaya Micro Sleep dan Cara Mengatasinya

Jumat 05 Apr 2024 - 02:12 WIB
Reporter : Englia
Editor : Englia

•Segera menepi bila sudah tidak bisa menahan rasa kantuk.

BACA JUGA:Jelang Mudik, Imbau Siapkan Sisa Saldo Tarif Jalan Tol

BACA JUGA:Buka Layanan Penukaran Uang di Jalur Mudik

3.      Ketika sedang bekerja

•Jangan mengoperasikan mesin apa pun ketika mengantuk.

•Lakukan olahraga ringan, seperti meregangkan kaki atau berjalan, untuk mengusir rasa kantuk.

•Cuci muka atau berdiskusi dengan teman kantor perihal pekerjaan, untuk mengalihkan kantuk.

Microsleep memang hanya terjadi selama beberapa detik. 

Tapi hal ini bisa berisiko terjadinya kecelakaan, terutama jika terjadi saat kamu mengemudi atau bekerja dengan mesin. 

Jadi, usahakan untuk mencukupi waktu tidur sebelum melakukan hal-hal yang berbahaya atau membutuhkan konsentrasi, ya.(lia)

 

 

 

 

 

Kategori :