Tips Bikin Sate Ayam Empuk dan Tidak Keras, Gampang Kok!

Minggu 04 Feb 2024 - 11:59 WIB
Reporter : Berry
Editor : Alfery

SUMATERAEKSPRES.ID – Membuat sate ayam sebenarnya tidak sulit. Selain resep sudah banyak dimana-mana bahan bakunya juga banyak tersedia.

Namun kadang hasil olahan sate tidak sesuai harapan.

Yang paling sering jadi masalah adalah sate ayam malah keras dan tidak empuk. Tidak enak saat dikunyah dan ditelan. Padahal, rasa bumbunya sudah pas.

Untuk itu kita perlu tahu tips membuat sate ayam yang empuk dan tidak keras. 

BACA JUGA:Hati-Hati, Mengkonsumsi Makanan Bakar dapat Menyebabkan Kanker, Simak 6 Risiko Bahayanya

BACA JUGA:Tips Bijak Konsumsi Fast Food, Pilih yang Dibakar Lebih Sehat

Agar sate ayam tidak keras dan bisa empuk, berikut tips yang bisa diikuti dikutif dari SajianSedap.com.

1. Pilihan Daging

Pilih daging paha jika membuat sate agar teksturnya lebih lembut.

Dada punya tekstur yang lebih keras dan sedikit sepah.

Atau bisa juga kombinasikan daging dada dan paha dalam satu tusuk sate supaya rasanya tidak keras. 

2. Ayam Tua + Baking Powder

Sebaiknya hindari ayam tua untuk membuat sate karena dagingnya sudah pasti keras.

BACA JUGA:Bahayakah Makan Sate Terlalu Sering ? Ini Tips Aman Mengonsumsi Makan Sate Sehat

BACA JUGA:Makanan Sate yang Membara Sendiri, Pesta Bakar-bakaran Tanpa Ribet!

Kategori :