BACA JUGA:4 Tips Anti Gagal Potong Rambut Sendiri di Rumah
5. Air Lemon
Campur 1 sendok makan air lemon dengan 1 cangkir air, gunakan sebagai bilasan terakhir saat keramas.
6. Alpukat
Haluskan 1 buah alpukat, oleskan ke seluruh rambut, diamkan selama 30 menit, lalu bilas dengan air bersih.
Rambut kusut dapat disebabkan oleh beberapa faktor, antara lain:
1. Kurangnya Kelembapan:
Rambut yang kekurangan kelembapan cenderung lebih kering dan rentan menjadi kusut.
Pemakaian bahan kimia dan paparan panas secara berlebihan juga dapat menyebabkan kehilangan kelembapan alami rambut.
BACA JUGA:4 Manfaat Buah Matoa bagi Kecantikan dan Keindahan Rambut, Cek Disini Penjelasannya
BACA JUGA:Mengkonsumsi Rambutan Untuk Kesehatan, Ada 10 Macam Manfaatnya, Apa saja?
2. Kerusakan Struktur Rambut:
Pemakaian alat pemanas seperti hair dryer dan catokan terlalu sering dapat merusak struktur rambut, membuatnya kusut dan rapuh.
3. Gangguan Kesehatan Rambut
Kondisi kesehatan rambut yang tidak optimal, seperti rambut yang bercabang atau rusak, dapat menyebabkan rambut menjadi lebih mudah kusut.
4. Cuaca Ekstrem