4. Universitas Pendidikan Indonesia (UPI)
Jumlah Pendaftar: 24.142
5. Universitas Padjadjaran (Unpad)
Jumlah Pendaftar: 21.998
6. Universitas Indonesia (UI)
Jumlah Pendaftar: 21.580
7. Universitas Sumatera Utara (USU)
Jumlah Pendaftar: 21.116
8. Universitas Negeri Semarang (Unnes)
Jumlah Pendaftar: 20.288
9. Universitas Sebelas Maret (UNS)
Jumlah Pendaftar: 19.685
10. Universitas Hasanuddin (Unhas)
Jumlah Pendaftar: 17.746
Referensi PTN terfavorit dapat membantu calon mahasiswa dalam merancang strategi pemilihan perguruan tinggi. Namun, pemilihan tidak hanya berdasarkan jumlah pendaftar.
Aspek lain seperti akreditasi program studi, fasilitas, dan kurikulum juga perlu diperhatikan. Dengan demikian, calon mahasiswa dapat membuat keputusan yang cerdas dan sesuai dengan kebutuhan dan aspirasi mereka.