SUMATERAEKSPRES.ID - 10 kota dengan jumlah pengangguran terbanyak di Pulau Sumatera akan jadi bahasan artikel yang melansir bacakoran.co ini.
Perlu diketahui, Pulau Sumatera merupakan pulau terluas dan kedua terpadat penduduk di Indonesia, dengan populasi sekitar 57 juta jiwa, mengalami tantangan serius di sektor ketenagakerjaan.
Dari total angkatan kerja aktif mencapai 31 juta, sekitar 1,5 juta orang masih berstatus pengangguran.
Analisis data menunjukkan bahwa tingkat pengangguran tidak merata di seluruh kota di Sumatera.
BACA JUGA:4 Ribu Peserta Berebut 1.583 Kuota PPPK, Ada Honorer Masa Kerja 17 Tahun
BACA JUGA:Ancam Demo, Serikat Pekerja Tolak UMK, UMK hanya Naik Rp 56 ribu,
Perbedaan yang mencolok terlihat, dengan beberapa kota menonjol karena memiliki tingkat pengangguran terbuka yang rendah.
Salah satu kota yang paling mencolok dengan tingkat pengangguran terbuka tertinggi adalah Kota Padang.
Menurut survei terbaru, Kota Padang mencatat tingkat pengangguran sebesar 11,69 persen, menjadikannya sebagai kota dengan tingkat pengangguran tertinggi di Pulau Sumatera.
Temuan ini memberikan gambaran yang lebih mendalam tentang dinamika ketenagakerjaan yang kompleks di berbagai wilayah Sumatera.
BACA JUGA:Kamu Fresh Graduate, Buruan Merapat! Ada Loker Bagus dari PT PAMA, Penempatan Kerja di SUMSEL
BACA JUGA:Tidak Tahu Diuntung, Pekerja Kebun Sawit Bobol Rumah Bos Sendiri. Begini Bisa Terungkapnya
Tidak bisa diabaikan bahwa sejumlah kota di Sumatera memberikan kontribusi signifikan terhadap tingkat pengangguran secara keseluruhan.
Beberapa di antaranya bahkan menempatkan Sumatera di peringkat kedua dengan tingkat pengangguran terbesar di Indonesia.
Berikut adalah daftar sepuluh kota di Sumatera yang menunjukkan tingkat pengangguran tertinggi: