• Fobia spesifik, yaitu takut secara berlebihan pada hal-hal tertentu.
• Depresi yaitu kondisi stres yang berlebihan pada anak.
BACA JUGA:Layaknya Film Action, Aksi Jambret Remaja Pengangguran Hebohkan Jalan Raya di Lubuklinggau
Depresi dan gangguan kecemasan memiliki beberapa gejala yang mirip seperti perubahan suasana hati secara tiba-tiba.
Masalah psikologi pada remaja ini dapat memengaruhi pelajaran di sekolah dan menarik diri dari pergaulan.
Bahkan, dalam kasus depresi yang parah, anak berisiko melakukan bunuh diri.
2. Gangguan perkembangan perilaku
Belakangan ini, gangguan psikologis pada remaja yang memengaruhi perilaku semakin banyak terjadi pada remaja, meliputi kondisi :
BACA JUGA:Perilaku Konsumtif Sering Dilakukan Remaja, Ini Faktor Penyebabnya
BACA JUGA:Kelenjar Hormonal Aktif, Ajarkan Hal ini pada Anak Remaja
• Autism Spectrum Disorder (ASD).
• Attention-Deficit/Hyperactivity Disorder (ADHD).
• Gangguan belajar (learning disorder).
• Oppositional defiant disorder (ODD).
• Conduct disorder.