4 Masakan Khas Sumatera Selatan Berbahan Tempoyak, Lezatnya Bikin Terbayang-bayang!

Ilustrasi artikel 4 Masakan Khas Sumatera Selatan Berbahan Tempoyak, -Foto: Agustina/Sumateraekspres.id-

SUMATERAEKSPRES.ID Sumatera Selatan kaya akan makanan khas, diantaranya makanan berbahan dasar "tempoyak" Yang kemudian di masak ataupun disajikan sedemikian rupa hingga bisa dinikmati sebagai lauk makan. 

Tempoyak sendiri merupakan olahan fermentasi dari daging buah durian yang sudah memiliki rasa yang khas, yaitu asin, manis, dan asam serta beraroma durian yang di fermentasi. 

Berikut refrensi 4 Masakan Khas Sumatera Selatan Berbahan "Tempoyak", Lezatnya Bikin Terbayang! 

1. Gulai/pindang tempoyak

Gulai tempoyak bagi sebagian besar masyarakat Sumatera Selatan umum disajikan sebagai lauk sehari - hari untuk makan nasi. 

BACA JUGA:4 Makanan Bingen Kota Palembang, Ternyata Punya Arti Begini, Nomor 3 Sarat Makna Loh!

BACA JUGA:Mencengangkan, Ini 10 Fakta Yang Belum Banyak di Ketahui Soal Jembatan Ampera!

Gulai tempoyak sendiri diolah dengan cara yang cukup simpel, biasanya dengan bahan utama ikan, tempoyak dan bumbu dapur yang terdiri dari cabe, bawang, kunyit serta dj campur dengan bumbu seasoning (perasa, gula, garam dan penyedap rasa). 

Semua bahan bumbu dapur dihaluskan, kemudian dicampur air, tempoyak dan ikan (biasanya menggunakan ikan sungai ataupun tambak, seperti patin, gabus, toman, nila,dan lainnya) kemudian dimasak sampai mendidih campurkan bumbu seasoning (rasa), test rasa dan masak sampai matang lalu siap disajikan. 

Menu makanan ini tidak hanya terbatas di konsumsi untuk di rumah - rumah saja, tapi juga cukup banyak di jual dirumah makan khas Palembang, ataupun warung pindang. 

2. Pepes tempoyak

Menu dari tempoyak yang biasanya dicampur dengan ikan sungai atau tambak juga cukup mudah untuk di masak sendiri ataupun di beli di rumah makan khas Palembang, dan warung - warung nasi pada umumnya. 

BACA JUGA:Sering Dikira Sampah, Ternyata Cangkang Telur Memiliki 7 Manfaat untuk Tanaman, Jangan Dibuang Lagi Ya!

BACA JUGA:Mengapa Gula Merah Lubuklinggau Sangat Populer? Ini Jawabannya

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan