5 Tips Cuci Baju Bekas dari Thrift Shop: Memastikan Kebersihan dan Kesehatan

Tips mencuci baju bekas Thrift Shop. Foto: Akda/Sumateraeksprea.id--

SUMATERAEKSPRES.ID - Semakin banyak kalangan muda yang terpesona dengan pesona baju bekas dari thrift shop.

Harganya yang terjangkau dan desain yang tak biasa membuatnya menjadi pilihan favorit.

Namun, perlu diingat bahwa baju bekas tersebut seringkali merupakan sisa produksi bermerek impor, memunculkan kekhawatiran akan kesehatan dan kebersihannya.

Mencegah Risiko Penyakit Melalui Baju Bekas 5 Tips Praktis: 

BACA JUGA:Langsung ke Destinasi Impian, Lion Air Rilis Penerbangan Non-Stop Jakarta – Sorong. Catat Tanggalnya

BACA JUGA:Tips Membuat Baju Bagi Pemula. Ini bisa Jadi Peluang Bisnis

1. Rendam dengan Air Panas untuk Menyingkirkan Kuman dan Bakteri

Pasca-pembelian, langkah pertama yang penting adalah merendam baju bekas dalam air panas.

Air panas akan menjadi sekutu terbaik dalam menghilangkan kuman dan bakteri yang melekat pada pakaian bekas. Rebus air hingga mendidih, dan rendam baju selama 10–15 menit.

Perhatikan perubahan warna air rendaman, indikator efektivitas membersihkan kotoran.

BACA JUGA:4 Tips Perawatan Baju Renang Agar Tetap Awet dan Nyaman

BACA JUGA:Musim Hujan Gak Perlu Risau Baju Gak Kering, Ini Solusinya

2. Cairan Antiseptik untuk Pembersihan Ekstra

Setelah perendaman pertama, lakukan langkah berikutnya dengan merendam baju menggunakan cairan antiseptik selama 10–15 menit.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan