https://sumateraekspres.bacakoran.co/

Pendaftaran Akpol Resmi Dibuka, Lulusan SMA dan Sederajat Bisa Jadi Polisi

SUMATERAEKSPRES.ID - Kesempatan emas terbuka buat kamu yang ingin bergabung menjadi polisi. Sebab, Mabes Polri kini membuka penerimaan calon taruna dan taruni Akpol tahun anggaran 2023. Pendaftaran Akpol ini buka sejak Selasa, 4 April 2022. Dalam rekrutmen ini akan menerima sebanyak 175 anggota didik. Terdiri dari 150 pria dan 25 wanita. Dilansir dari situs sscnbkn.id, penerimaan ini diperuntukkan bagi lulusan Sekolah Menengan Atas / MA / Sekolah Menengah kejuruan / sederajat. Pendaftarannya bisa melalui online. Tepatnya pada situs resmi penerimaan Polri, https://penerimaan.polri.go.id/. Jika kamu nanti lulus Akpol. Maka kamu akan menempuh pendidikan selama 4 tahun. Setelah lulus, Taruna AKPOL akan diberi pangkat Inspektur Dua Polisi. [visual-link-preview encoded="eyJ0eXBlIjoiaW50ZXJuYWwiLCJwb3N0Ijo5NDg2OSwicG9zdF9sYWJlbCI6IlBvcyA5NDg2OSAtIEJ1cnVhbiBEYWZ0YXIsIEFkYSA0LjEzOCBGb3JtYXNpIEFTTiBKYWx1ciBTZWtvbGFoIEtlZGluYXNhbiIsInVybCI6IiIsImltYWdlX2lkIjo5NDg3NCwiaW1hZ2VfdXJsIjoiaHR0cHM6Ly9zdW1hdGVyYWVrc3ByZXMuYmFjYWtvcmFuLmNvL3dwLWNvbnRlbnQvdXBsb2Fkcy8yMDIzLzAzL2V6Z2lmLmNvbS1yZXNpemUtNjAtMi5qcGciLCJ0aXRsZSI6IkJBQ0EgSlVHQSA6IEJ1cnVhbiBEYWZ0YXIsIEFkYSA0LjEzOCBGb3JtYXNpIEFTTiBKYWx1ciBTZWtvbGFoIEtlZGluYXNhbiIsInN1bW1hcnkiOiJQZWx1YW5nIG1lbmphZGkgYXBhcmF0dXIgc2lwaWwgbmVnYXJhIChBU04pIHRlcmJ1a2EganVnYSBtZWxhbHVpIGphbHVyIHNlbGVrc2kgc2Vrb2xhaCBrZWRpbmFzYW4uIHJlbmNhbmFueWEsIHNlbGVrc2kgYmFrYWwgZGltdWxhaSBidWxhbiBkZXBhbi4gQWRhIDQuMTM4IGZvcm1hc2kgeWFuZyBha2FuIGRpYnVrYS4gIiwidGVtcGxhdGUiOiJiZXJpdGEtbWVyYWgifQ=="] Dalam pendidikan nanti, kamu akan mengikuti serangkaian tata cara pembelajaran, training dan pengasuhan. Harapannya, nanti Taruna AKPOL mendapat banyak sekali macam ilmu dan kemampuan. Alhasil, kamu dapat pengalaman permulaan dalam melaksanakan tugasnya.Adapun beberapa syarat dan aturan penerimaan Akpol yaitu sebagai berikut :

Persyaratan Umum

1. Pertama, harus Warga Negara Indonesia (WNI) pria dan wanita. 2.  Kedua, harus beriman dan bertakwa terhadap Tuhan Yang Maha Esa. 3.  Ketiga, setia terhadap Negara Kesatuan Republik Indonesia menurut Pancasila dan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945. 4. Keempat, harus  sehat jasmani dan rohani (surat keterangan sehat dari institusi kesehatan). 5.  Kelima, berumur terendah 18 tahun pada di saat diangkat menjadi anggota Polri. Kemudian, tidak pemah dipidana lantaran melaksanakan sebuah kejahatan (SKCK). 6. Terakhir, berwibawa, jujur, adil, dan berkelakuan tidak tercela.

Persyaratan Khusus

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan