Ternyata Mandi Menggunakan Shower Memiiki Banyak Manfaat, Yuk Kepoin Manfaatnya
Editor: Srimulat
|
Rabu , 22 Jan 2025 - 04:30

MANFAAT: Mandi menggunakan shower ternyata memiliki manfaat bagi kesehatan--
• Tidak menggunakan shower mat. Lantai kamar mandi yang licin bisa menyebabkan kecelakaan saat mandi, seperti terpeleset dan jatuh. Mengabaikan penggunaan alas antislip (shower mat) bisa meningkatkan risiko cedera.
Mandi menggunakan shower menawarkan banyak manfaat, mulai dari efisiensi waktu dan air hingga pengalaman mandi yang lebih bersih dan menyegarkan.