Raih Pengalaman Riset Internasional: Beasiswa Magang KAI-X 2025 untuk Mahasiswa Berbakat, Jangan Lewatkan!
Raih pengalaman riset di KAIST Korea Selatan dengan beasiswa magang 2025! Pendaftaran ditutup 5 Februari 2025. Foto: daejeon--
Esai motivasi (maksimal 1.200 kata) berisi alasan mendaftar, pilihan laboratorium, dan rencana kegiatan di laboratorium.
Transkrip akademik berbahasa Inggris yang diterbitkan dalam tiga bulan terakhir.
BACA JUGA:Mahasiswa PTKI Wajib Tahu! Kemenag Berikan Beasiswa dan Bantuan Penelitian Rp1,1 Triliun
BACA JUGA:Medco E & P Kembali Serahkan Beasiswa Untuk 375 Mahasiswa dan Guru Honorer
Surat rekomendasi.
Semua dokumen harus digabungkan dalam satu file PDF dan dikirimkan ke [email protected] paling lambat 5 Februari 2025 pukul 22.00 WIB.
Jadwal dan Pengumuman
Pendaftaran: 1 Januari – 5 Februari 2025.
Pengumuman hasil seleksi: 31 Maret 2025.
Pelaksanaan magang: 1 Juli – 16 Agustus 2025.
Informasi Tambahan
Informasi lengkap tentang program ini tersedia di laman resmi KAI-X.
Program ini adalah kesempatan berharga untuk memperluas wawasan riset dan mendapatkan pengalaman internasional di salah satu institut teknologi terbaik dunia.
Segera daftarkan diri Anda sebelum batas waktu berakhir!