Akhir Tahun Ceria, Dapatkan Mitsubishi XPANDER CROSS dengan DP Ringan Mulai 10 Persen
Penawaran Unggulan Desember 2024 untuk Mitsubishi XPANDER CROSS-foto: ist-
JAKARTA, SUMATERAEKSPRES.ID – Menutup tahun 2024, PT Mitsubishi Motors Krama Yudha Sales Indonesia (MMKSI), distributor resmi kendaraan Mitsubishi Motors di Indonesia, menawarkan berbagai program penjualan menarik untuk produk XPANDER CROSS.
Program ini bertujuan memudahkan proses pembelian dan kepemilikan kendaraan bagi konsumen yang melakukan transaksi selama Desember 2024.
Penawaran Unggulan Desember 2024 untuk Mitsubishi XPANDER CROSS
Cashback Hingga Jutaan Rupiah
Konsumen dapat menikmati cashback dengan nominal menarik untuk semua varian kendaraan Mitsubishi. (Syarat dan ketentuan berlaku).
BACA JUGA:Kewajiban Neto Investasi Internasional Indonesia Meningkat pada Triwulan III 2024
BACA JUGA:Perbedaan Tunjangan Guru PNS, PPPK, dan Honorer Tahun 2025: Kebijakan Baru untuk Kesejahteraan
Pilihan Pembiayaan Melalui PT Dipo Star Finance
Program DP Ringan
DP mulai dari 10% (tidak berlaku di semua cabang).
Program Bunga Rendah
DP mulai dari 20%.
BACA JUGA:Mitsubishi Xpander GLS L MT: Varian Terendah dengan Harga Terjangkau dan Simulasi Kredit
BACA JUGA: Mitsubishi Hadirkan Beragam Promo Menarik untuk Pembelian Kendaraan di November 2024
Bunga 1,9% untuk tenor 1 tahun di area Jawa dan Bali.
Bunga 2,5% untuk tenor 1 tahun di luar area Jawa dan Bali.
Program Bunga 0%
Bunga 0% untuk tenor hingga 2 tahun dengan DP minimal 55%.