https://sumateraekspres.bacakoran.co/

10 Kampus Paling Dicari oleh PT Freeport Indonesia

10 kampus terbaik yang jadi incaran PT Freeport Indonesia untuk lulusan berkualitas di bidang tambang dan teknik. Siap berkarier di perusahaan terbesar ini? Cek daftar kampusnya! Foto:Ist/Sumateraekspres.id--

BACA JUGA:Masih Dibuka, Program Magang PT Freeport Indonesia untuk Tiga Posisi Strategis, Berikut Syarat dan Benefitnya

9. Politeknik Negeri Bandung (Polban)

Politeknik Negeri Bandung unggul dalam menghasilkan tenaga kerja terampil yang siap pakai.

Jurusan seperti Teknik Elektro, Teknik Mesin, dan Teknik Sipil menjadi favorit PTFI untuk memenuhi kebutuhan tenaga teknis.  

10. Universitas Mulawarman (Unmul)

Sebagai universitas yang berada di Kalimantan, Unmul memiliki program studi yang berorientasi pada kebutuhan industri tambang.

Jurusan Kehutanan dan Teknik Pertambangan menjadi salah satu andalan untuk mendukung operasional PTFI di kawasan timur Indonesia.  

BACA JUGA:Peluang Emas Bagi Mahasiswa! Freeport Indonesia Buka Program Magang dengan Benefit Menarik, Yuk Daftar!

BACA JUGA:PENGUMUMAN: PT Freeport Indonesia Buka Lowongan Bagi Mahasiswa, Cek Syarat dan Ketentuannya

PT Freeport Indonesia mencari lulusan dari kampus-kampus terbaik yang memiliki kemampuan teknis dan adaptasi kerja yang tinggi.

Koneksi antara pendidikan, riset, dan industri menjadi kunci utama dalam menentukan kampus mana yang menjadi prioritas perusahaan ini.

Dengan terus meningkatkan kualitas pendidikan dan hubungan dengan dunia industri, kampus-kampus ini tetap menjadi primadona dalam pasar tenaga kerja tambang. (Ebi

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan