Paling Cepat Maret 2025, Berikut Alur Penerbitan NRG Bagi Peserta Piloting PPG Guru Tertentu
Editor: Rian Sumeks
|
Selasa , 19 Nov 2024 - 17:50
Proses Pengurusan Nomor Registrasi Guru (NRG) Bagi Peserta Lulus Pendidikan Profesi Guru (PPG)-Foto: AKun tiktok @masguru.sd-
Melalui Akun PTK
Login ke INFOGTK menggunakan data Akun PTK.
Pilih menu ‘Status Data Kelulusan Sertifikasi Pendidik’.
Melalui Dapodikdasmen
Login ke laman INFOGTK dengan email dan password akun Dapodik.
Melalui Kemenag (Khusus Guru Madrasah)
Akses situs Simpatika Kemenag.
Masukkan data seperti Nama, NUPTK, PegID, dan Kota Lokasi Madrasah.
Dengan berbagai metode ini, guru dapat secara aktif memantau perkembangan penerbitan NRG mereka.