https://sumateraekspres.bacakoran.co/

Uniknya Palembang, Banyak Nama-nama Jalan yang Terinspirasi dari Sungai-Sungai Bersejarah!

Uniknya Palembang, Banyak Nama-nama Jalan yang Terinspirasi dari Sungai-Sungai Bersejarah!-Foto: Alfery-

SUMATERAEKSPRES.ID- Kota Palembang yang terkenal dengan Kerajaan Sriwijaya dan menguasai daerah perairan hingga ke luar negeri ini karena armada lautnya yang kuat. 

Hal ini, karena kondisi geografia di zaman itu. Dimana hampir sebagian besarnya itu perairan.

Salahsatunya berada di aliran Sungai Musi dan beberapa  sungai lainnya,  menyebabkan beberapa nama jalan ataupun lorong yang ada di Kota Palembang saat  ini menggunakan nama sungai yang dulunya mengalir di kawasan tersebut.

Berikut ini beberapa nama jalan atau lorong yang ada di Palembang yang berasal dari nama sungai beserta sejarahnya:

BACA JUGA:Dari Jalur Air ke Jalan Daratan, Sungai Manggis Berubah Jadi Lorong, Simpan Kisah Cinta Terlarang?

BACA JUGA:Diduga Epilepsinya Kambuh, Warga OI Ini Jatuh ke Sungai Ogan, Begini Nasibnya

- Jalan Sungai Sekanak:

Sungai Sekanak adalah salah satu sungai bersejarah di Palembang. Baru-baru ini, pemerintah kota memasang plang nama dan barcode di lokasi sungai ini untuk memudahkan masyarakat mengetahui sejarahnya.

Sungai Sekanak dulunya merupakan jalur transportasi penting dan pusat aktivitas ekonomi.

- Jalan Sungai Kedukan:

Nama jalan ini berasal dari Sungai Kedukan, yang memiliki nilai sejarah penting. Prasasti Kedukan Bukit mencatat perjalanan ekspedisi Dapunta Hyang, raja Sriwijaya, yang tiba di sekitar aliran sungai ini.

Sungai Kedukan adalah salah satu dari anak sungai Musi yang berperan dalam perkembangan awal Kota Palembang.

BACA JUGA:Detik-Detik Warga Digigit Buaya Saat Buang Air di Sungai, Dilarikan ke RS Bari Palembang, Begini Kondisinya!

BACA JUGA:Perahu Jukung Tenaga Surya Solusi Ramah Lingkungan untuk Transportasi Sungai

- Jalan Sungai Baung:

Sungai Baung juga telah diberi plang nama dan barcode oleh pemerintah kota. Sungai ini terletak di daerah jalan Angkatan 45 dan memiliki panjang aliran sekitar 1200 meter. Sungai Baung ini mengalami pendangkalan yang menyebabkan banjir di daerah Sungai Baung dan sekitarnya. 

- Jalan Sungai Tawar:

Sungai Tawar adalah salah satu sungai kecil di Kota Palembang yang mengalir melalui beberapa kawasan pemukiman. Nama jalan ini sendiri mencerminkan keberadaan sungai tersebut yang menjadi bagian dari kehidupan sehari-hari warga setempat.

- Jalan Sungai Jeruju:

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan