https://sumateraekspres.bacakoran.co/

4 Keputusan Kontroversial Wasit Ahmad Al-Kaf di Laga Timnas Indonesia vs Bahrain, Bikin Geram Publik

Keputusan kontroversial wasit Ahmad Al-Kaf di laga Timnas Indonesia vs Bahrain membuat publik Indonesia marah dan mempertanyakan keadilannya. Foto: footballasia--

BACA JUGA:Timnas Indonesia Tidak Takut! Verdonk Klaim Siap Tampil Memukau Lawan Bahrain

BACA JUGA:Adik Pemain AC Milan Eliano Reijnders Siap Debut Bela Timnas vs Bahrain, Kakaknya Bakal Ikut Nonton

Tapi Al Kaf banyak memberikan pelanggaran yang terlalu ringan bagi Indonesia. Padahal banyak kontak fisik yang dilakukan pemain Timnas Indonesia kepada pemain Bahrain itu tergolong minim.

- Gol Indonesia, Harus Dicek VAR

gol penyama kedudukan yang dicetak Ragnar Oratmangoen pemain Timnas Indonesia, harus dicek wasit setelah ada keputusan VAR potensi offside. Kendati akhirnya di sahkan, karena pemain Indonesia dalam posisi on side.

Dalam laga itu sendiri, Timnas Indonesia hanya bermain imbang dengan skor 2-2, gol Indonesia dicetak oleh Ragnar Oratmangoen (45+2’) dan Rafael Struick (74’). Kemudian gol Bahrain dicetak oleh Mohamed Marhoon menit ke-15 dan menit ke 90+9.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan