https://sumateraekspres.bacakoran.co/

Alhamdulillah, Program BTS 2025 Paparan Pj Wako Palembang Didukung Menhub, Berikut Rencananya

Pj Wako Palembang berikan cenderamata kepada Menhub Budi Karya Sumadi di Gedung Kemenhub, Kamis (3/10).-foto: humaspemkotpalembang-

Sementara itu, Menhub Budi Karya Sumadi berharap Kota Palembang bisa menjadi kota percontohan transportasi di Indonesia karena telah sukses dalam penyediaan layanan BTS yang beroperasi di Kota Palembang.

"Sukses dengan BTS-nya, sebab Palembang ini termasuk kota besar layaknya Jakarta dan Bandung,” ujar Budi.

BACA JUGA:Gratis dan Sejuk, Begini Nyamannya Naik Angkutan Feeder LRT Musi

BACA JUGA:Sumsel Raih 2 Penghargaan Menhub, Kategori Pembina Pelopor dan WTN

Saat ini, terdapat tujuh feeder yang beroperasi di Kota Palembang, lima diantaranya dibantu oleh Kemenhub sedangkan dua lainnya oleh Pemkot Palembang.

Oleh karena itu, Menhub sangat mendukung kelanjutan Kerjasama di tahun 2025. “Kota Palembang memperoleh subsidi paling banyak dari Kemenhub melalui Dirjen Perhubungan Darat berupa bantuan feeder dan BTS,” tukas dia.(*)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan