Budidaya Lebah Klanceng Tanpa Sengat, Bisa jadi Penghasil Tambahan Bulanan
Editor: Hendra Agustian
|
Sabtu , 11 Mar 2023 - 04:33
PALEMBANG,SUMATERAEKSPRES.ID - Anda punya rencana menjalankan bisnis lebah klanceng? Artikel ini cocok untuk anda baca. Sebelum memahami cara berbisnisnya. Kamu perlu tahu dulu apa itu lebah klanceng. Lebah ini adalah jenis lebah yang dapet menghasilkan makanan yang bergizi. Lalu, lebah ini juga bagus untuk kesehatan bagi tubuh manusia. Malah bisa menjadi makanan bergizi dan bernilai ekonomi tinggi. Seperti madu,propolis nektar dan juga royal jelly Uniknya, Lebah Klanceng ini tidak bersengat ini merupakan penghasil madu yang berkhasiat bagi kesehatan pada tubuh manusia.
BACA JUGA : Satu JCH 2 Jam, Butuh Hp CanggihNah, dengan beragam manfaat itu. Maka lebah klanceng dapat dijaidkan potensi bisnis. Kok bisa ? Itu karena lebah klanceng bisa dipelihara di rumah. Jika kamu punya 100 kotak stup atau rumah klanceng setiap bulannya. Maka, kamu nanti bisa menjualnya. Baik online ataupun lewat offline. "Ya, saya sudah punya pasar untuk penjualan ini," kata HR, kepada sumateraekspres.id.