https://sumateraekspres.bacakoran.co/

33 ASN Raih Penghargaan Anugerah ASN 2023, Dapat Kenaikan Pangkat

Menteri PANRB Azwar Anas bersama Menteri PUPR Basuki Hadimoeljono, sedang menejelaskan perihal Anugerah ASN 2023. Foto:Dody--

1.   ASN Best Employee: Inarni Nur Dyahwanti – Inovasi Aplikasi Bank Data Pembangunan

2.   Pengawas Terbaik: Teguh Haris Pathon – Inovasi Abdi Milah Sampah Ti Bumi

3.   Jabatan Administrator Terbaik: Idi Bantara – Inovasi Rehabilitasi Hutan Humanis Media Semai Cetak

4.   JPT Pratama Terbaik: I Putu Eka Merthawan – Inovasi Gojek Sampah Plastik

5.   JPT Madya Terbaik: Suryo Utomo – Inovasi Inisiator Reformasi Perpajakan Jilid III

6.   Perawat Terbaik: Sulistianingsih – Inovasi Dokumentasi Asuhan Keperawatan dan Catatan Elektronik

7.   Bidan Terbaik: Baiq Mery Shintanan – Inovasi Gerakan Pramuka Simpan Darah Guna Cegah Kematian Ibu Hamil dan Melahirkan

8.   Dokter Terbaik: Anang Endaryanto – Inovasi Implementasi Budaya Pelayanan Berorientasi MTU dan Sadar Biaya pada Residen Pediatri

9.   Guru Terbaik: Kuwanto – Inovasi Pengimbasan Praktik Baik Kurikulum Merdeka

10.  Guru Inklusi Terbaik: Supriyono – Modul KKG Inklusi dan Modul KKN Inklusi

11.  Dosen Terbaik: Krisdiana Wijayanti – Inovasi Website Pengembangan Depot ASI

BACA JUGA:Diiringi Ribuan Pendukung, Pasangan Arlan-Franky Mendaftar ke KPU dengan Target Kemenangan 70 Persen

BACA JUGA:Pendaftaran Pasangan Berlian pada 28 Agustus di KPU Lahat, Ribuan Tim dan Relawan Akan Meriahkan Acara

Ajang Anugerah ASN ini menjadi salah satu bentuk pengakuan pemerintah terhadap ASN yang telah memberikan kontribusi luar biasa bagi organisasi dan masyarakat luas, serta diharapkan dapat meningkatkan motivasi ASN di seluruh Nusantara untuk terus berprestasi.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan