https://sumateraekspres.bacakoran.co/

Intip 13 Jurusan Kuliah yang Lulusannya Paling Dicari Pemerintah untuk Jadi PNS Tahun 2024

Daftar Jurusan Kuliah yang Lulusannya Paling Dicari Pemerintah untuk Jadi PNS Tahun 2024-Foto: Canva-

4. Teknik Informatika

Lulusan ini sangat dibutuhkan sebagai talenta digital dan untuk posisi teknis di berbagai instansi, terutama untuk merancang dan mengembangkan perangkat lunak serta menangani permasalahan komputasi.

BACA JUGA:Lulus Kaya Raya! Berikut 10 Jurusan Kuliah yang Alumninya Selalu Dapat Gaji Tinggi di Dunia Kerja

BACA JUGA:WADUH! 15 Jurusan Kuliah ini Profesinya Bakal Tergantikan oleh AI, Cek Jurusanmu Yuk

5. Hukum

Banyak dibutuhkan untuk posisi seperti Ahli Pertama Analisis Hukum atau Anggaran di Kementerian Hukum dan HAM.

6. Ilmu Komunikasi

Sarjana ini diharapkan dapat mengisi posisi sebagai Penerjemah Ahli Pertama di berbagai kementerian dan instansi pemerintahan.

7. Ilmu Pemerintahan

Jurusan ini diminati untuk posisi Analis SDM Aparatur hingga Perancang Peraturan Perundang-undangan di Kementerian Hukum dan HAM.

8. Bisnis Digital

Lulusan ini diperlukan sebagai talenta digital untuk mengisi posisi jabatan teknis.

9. Ilmu Komputer

Dibutuhkan untuk posisi seperti Pranata Komputer Ahli Pertama, khususnya dalam pengembangan algoritma dan perangkat lunak.

BACA JUGA:10 Jurusan Kuliah Idaman Calon Mertua, Gampang Banget Dapat Kerja di PT Freeport Indonesia

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan