8 Jurusan Kuliah yang Sering Diremehkan di Kampus, Tapi Sangat Dibutuhkan di Dunia Kerja

Ilustrasi artikel 8 Jurusan Kuliah yang Sering Diremehkan di Kampus, Tapi Sangat Dibutuhkan di Dunia Kerja-Foto: Freepik-

Lulusan sastra memiliki prospek pekerjaan yang menarik. Mereka bisa berkarir sebagai jurnalis, seniman, dosen, hingga penulis. Kemampuan mereka dalam berbahasa dan menulis sangat dibutuhkan di berbagai bidang.

8. Kehutanan

Jurusan kehutanan menawarkan prospek pekerjaan yang cocok bagi para petualang. Lulusan kehutanan bisa menjadi peneliti, staf pemerintahan, teknisi konservasi lingkungan, dan masih banyak lagi.

Jadi, jangan remehkan jurusan-jurusan ini. Mereka mungkin tidak selalu mendapat sorotan, tetapi menawarkan peluang karir yang tidak kalah menggiurkan.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan