Inilah 6 Beasiswa Kuliah ke Singapura, Ada yang Tanpa Tes Toefl, Gratis!

Inilah 6 Beasiswa Kuliah ke Singapura, Ada yang Tanpa Tes Toefl, Gratis!-Foto: Freepik-

Penerima beasiswa ini dapat melanjutkan studi di NUS, NTU, dan SUTD.

BACA JUGA:Konsul Jenderal Singapura Kunjungi Sumatera Ekspres, Kerjasama Pendidikan di Palembang, Pantau Politik Pilkada

BACA JUGA:Beasiswa INSTEP: Kesempatan Emas Bagi Mahasiswa Indonesia untuk Studi di NTU Singapura, Daftar Yuk!

5. ASEAN Maybank Scholarship

Program beasiswa penuh ini ditujukan bagi warga ASEAN yang berbakat dan berprestasi.

Beasiswa ini memungkinkan penerimanya untuk melanjutkan studi sarjana di universitas terkemuka di ASEAN, termasuk NUS dan NTU, tetapi tidak termasuk SUTD.

6. Singapore International Graduate Award (SINGA)

Beasiswa S3 ini merupakan hasil kerja sama antara Agency for Science, Technology & Research, NTU, NUS, SUTD, Singapore Management University (SMU), dan Singapore Institute of Technology (SIT).

Beasiswa ini diberikan kepada mahasiswa internasional yang memiliki hasil akademik sarjana atau magister yang sangat baik dan minat kuat dalam penelitian untuk meraih gelar PhD atau EngD dalam bidang Sains dan Teknik di universitas Singapura.

Dengan berbagai beasiswa ini, kesempatan untuk melanjutkan studi di universitas ternama Singapura semakin terbuka lebar bagi pelajar Indonesia yang berprestasi.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan